Lowongan Kerja D3 S1 Terbaru PT Malindo Feedmill Tbk November 2020

Lowongan Kerja D3 S1 Terbaru PT Malindo Feedmill Tbk November 2020

LokerBlog.com (Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru November 2020) - Banyak orang mencari pekerjaan yang tidak sesuai dengan keinginannya tapi melihat Dari segi pendapatan dan gaji yang diberikan sangat besar. Padahal bagi mereka yang ingin mencari pekerjaan tentulah harus cocok dan sesuai dengan keinginan bahkan jurusan yang anda miliki. Jangan paksakan anda untuk dapat mencari pekerjaan dengan gaji yang tinggi tetapi tidak memiliki skill dan Sumber Daya Manusia yang cukup karena ini hanya memaksakan diri anda untuk mendapatkan yang bukan sesuai dengan Harapan. Persiapkan diri anda lebih matang terlebih dahulu Apakah pekerjaan yang betul - betul anda dapatkan nantinya sudah sesuai dengan standar skill dan kemampuan sehingga anda tidak merasa tertekan dan terpaksa dalam melakukan pekerjaan tersebut. Ketika anda susah dalam mendapatkan pekerjaan, yang diperlukan adalah persiapan yang matang dan anda harus mempelajari hal - hal yang nantinya berkaitan dengan kemampuan anda. Mungkin pada saat ini anda belum memiliki skill yang baik sehingga lebih mudah mengalami kegagalan dalam pencarian kerja. Hal ini perlu Anda pikirkan supaya Anda dapat lebih mudah cepat masuk ke perusahaan. Banyak orang yang berpikiran bahwa mencari pekerjaan itu adalah hal yang gampang dan asal - asalan padahal disetiap tes seleksi rekrutmen, anda diberikan beberapa tantangan - tantangan yang membuat anda lebih mudah ditolak. Supaya semua proses rekrutmen Anda dapat berjalan dengan mulus, sebaiknya persiapan yang matang merupakan menjadi prioritas utama anda. Memilih pekerjaan merupakan hal - hal yang sangat penting bagi orang yang sedang mencari pekerjaan dan memenuhi harapan bisa hidup di masa mendatang. Untuk itu diperlukan semangat dan kemauan yang tinggi agar bisa mendapatkan pekerjaan dengan baik. Apa saja hal - hal yang perlu Anda lakukan adalah mempersiapkan diri anda secara matang sehingga anda dapat memperoleh semua pekerjaan yang mungkin dapat membuat anda lebih nyaman. Yang pasti anda harus memilih pekerjaan yang bertujuan memberikan kenyamanan dan tidak ada tekanan sehingga Sebesar apapun tanggung jawab dan tugas yang diberikan pada pekerjaan tersebut maka akan terasa ringan karena anda melakukannya dengan rasa bahagia.

Lowongan Kerja PT Malindo Feedmill Tbk - PT Malindo Feedmill Tbk berdiri pada 1997 merupakan perusahaan multinasional berlokasi di Jakarta, Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 2006, sebagai bagian Leong Hup Holdings Berhad, Malaysia dan Emivest Berhad, Malaysia (keduanya terdaftar di Bursa Malaysia). Perusahaan bergerak dibidang produksi dan perdagangan pakan ternak, terutama pakan untuk ayam broiler (pedaging), ayam layer (petelur). Selain itu memiliki anak usaha yang memproduksi dan memasarkan parent stock DOC (Day Old Chicks), DOC komersial dan ayam Broiler.

Saat ini PT Malindo Feedmill Tbk kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan November 2020 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.

Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.

Lowongan Kerja Terbaru PT Malindo Feedmill Tbk Tahun 2020

Posisi:

1. Receptionist
Kualifikasi:
  • D3 semua jurusan
  • Fresh graduate / pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik
  • Mampu berbahasa inggris (minimal pasif)
  • Penempatan di Cikande, Banten

2. Maintenance Manager
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Teknik Mesin / Teknik Listrik
  • Pengalaman minimal 5 tahun dibidang terkait (diutamakan dari perusahaan manufaktur)
  • Mengerti dan memahami tentang operasi mesin feedmill
  • Familiar dengan corel draw dan sistem SAP
  • Penempatan di Cikande, Banten

3. HSE Staff
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Kesehatan Masyarakat / Teknik Lingkungan
  • Fresh graduate / pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait (diutamakan dari perusahaan manufaktur)
  • Memiliki sertifikat ahli K3
  • Memahami dan mengetahui segala peraturan K3 dilingkungan kerja
  • Penempatan di Makassar, Sulawesi Selatan

4. IT Supervisor
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Sistem Informasi / Teknik Informatika
  • Pengalaman minimal 2 tahun dibidang terkait
  • Memiliki pengetahuan perangkat keras (computer, akses point, mikrotik, printer, server dll)
  • Mengetahui konsep database (MySQL) dan konsep jaringan internet
  • Sistem operasi (Linux, Windows)
  • Penempatan di Makassar, Sulawesi Selatan

5. Maintenance Supervisor
Kualifikasi:
  • D3 jurusan Teknik Listrik / Teknik Mesin
  • Pengalaman minimal 2 tahun dibidang terkait
  • Memahami dan menguasai serta melakukan trouble shooting, preventive & predictive maintenance
  • Penempatan di Grobogan, Jawa Tengah

6. Sales Manager (Ayam Karkas)
Kualifikasi:
  • S1 semua jurusan
  • Pengalaman minimal 5 tahun sebagai Sales Manager dibidang terkait
  • Memahami perencanaan strategi penjualan dan berorientasi pada hasil
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan bahasa inggris yang baik
  • Penempatan di Fatmawati, Jakarta Selatan

7. Marketing Manager (Malindo Food Delight)
Kualifikasi:
  • S1 semua jurusan (lebih disukai dari lulusan S2)
  • Memiliki pengalaman sebagai Marketing Manager (lebih disukai pada bidang FMCG / bidang terkait)
  • Berpengalaman dalam menentukan target konsumen dan memimpin seluruh jenis promosi marketing
  • Memiliki pemahaman yang baik tentang website analytics tools seperti Google Analytics, Netinsight, WebTrends
  • Mengetahui update tren terbaru dan best practices dalam penjualan online
  • Penempatan di Fatmawati, Jakarta Selatan

8. Assistant Manager Cost Accounting
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Akuntansi
  • Pengalaman minimal 3 tahun di posisi terkait (lebih disukai dari perusahaan manufaktur)
  • Mempunyai kemampuan analisa dan problem solving yang sangat baik
  • Menguasai MS Office dengan baik (terutama Excel)
  • Penempatan di Fatmawati, Jakarta Selatan

9. HRD Staff
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Hukum / Psikologi
  • Pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait (Fresh Graduate dipersilahkan)
  • Memahami UUTK, BPJS, sistem HRD serta hal-hal yang berkaitan dengan HR
  • Menguasai MS Office dengan baik (terutama Excel) dan familiar dengan HRIS
  • Penempatan di Medan, Sumatra Utara

10. Lab Staff
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Kimia
  • Pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait (Fresh Graduate dipersilahkan)
  • Minat dengan ilmu kimia
  • Menguasai MS Office dengan baik
  • Penempatan di Cakung, Jakarta Timur

11. Dokter Hewan
Kualifikasi:
  • Pendidikan Profesi Dokter Hewan (PPDH) / sedang menjalani koas dipersilahkan
  • Pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait diutamakan Hatchery (Fresh Graduate dipersilahkan)
  • Memiliki pengetahuan terkait penyakit ayam dan perunggasan
  • Bersedia melakukan perjalanan dinas luar kota
  • Penempatan di Subang / Purwakarta

12. Technical Service
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Peternakan
  • Pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait (Fresh Graduate dipersilahkan)
  • Memiliki pemahaman yang baik mengenai Feedmill
  • Penempatan di Jawa Timur / Sulawesi Selatan (Makassar) / Kalimantan

13. Credit Control Staff
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Akuntansi
  • Pengalaman minimal 1 tahun dibidang terkait (Fresh Graduate dipersilahkan)
  • Memiliki komunikasi yang baik dan bersedia melakukan customer visit
  • Menguasai MS Office (terutama MS Excel)
  • Penempatan di Makassar, Sulawesi Selatan

14. Cost Accounting Manager
Kualifikasi:
  • S1 jurusan Akuntansi
  • Pengalaman minimal 5 tahun di posisi terkait (lebih disukai dari perusahaan manufaktur)
  • Memiliki kemampuan analisa yang baik
  • Berbahasa Inggris aktif (lisan dan tertulis), menjadi nilai tambah apabila menguasai Bahasa Mandarin
  • Menguasai MS Office dengan baik
  • Penempatan di Fatmawati, Jakarta Selatan

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran ke email atau alamat berikut:
recruitment.hrd@malindofeedmill.co.id
PT Malindo Feedmill Tbk
Jl. RS Fatmawati No. 15 Komplek Golden Plaza Blok G No. 17 – 22
Jakarta Selatan, 12420.

Informasi:

Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun

Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.
Informasi seputar lowongan kerja BUMN, CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerblog.com

Posting Komentar

0 Komentar