LokerBlog.com (Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru Mei 2022) - Magang merupakan salah satu hal yang penting bagi setiap orang untuk dapat meningkatkan kemampuannya dan skillnya sebelum anda terjun ke dalam dunia kerja. Dengan mengikuti magang berarti anda sudah memiliki pengalaman bekerja di sebuah perusahaan. Banyak orang yang sukses di dalam dunia kerja karena sudah berpengalaman melakukan magang. Biasanya magang ini memberikan kepada anda sebuah pembelajaran mengenai dunia kerja. Jadi alangkah baiknya setiap pelamar yang menginginkan pekerjaan baru ataupun sebelum terjun ke dalam dunia kerja sebaiknya memantapkan diri anda dengan mengikuti kegiatan magang terlebih dahulu di berbagai perusahaan. Yang pastinya persiapan yang matang tersebut harus sesuai dengan kemampuan dan keahlian yang anda miliki. Untuk menjadi orang yang sukses, anda harus memiliki rasa berjuang dan tekad kuat untuk mendapatkan sesuatu. Bagaimana anda dapat mengalami kesuksesan tetapi tidak memiliki rancangan ataupun perencanaan matang. Perhatikan Ketika anda sedang mencari pekerjaan tetapi anda tidak mengetahui pekerjaan yang bagaimana yang sesuai dengan kemampuan anda. Pastikan bahwa anda sudah memiliki rencana yang harus anda dapatkan sehingga anda memiliki peluang yang lebih besar untuk bisa mendapatkan masa depan yang lebih baik. Tentunya pekerjaan yang anda rencanakan itu sudah memenuhi kebutuhan serta sesuai dengan bakat yang anda miliki. Kesuksesan setiap orang harus didasari dengan keberanian dan tekad yang kuat sehingga dia bisa mendapatkan apa yang diharapkan. Apabila kerja keras tidak dengan tekad maka sama saja anda membohongi diri anda sendiri. Untuk itu teruslah berjuang walaupun Anda belum menerima kesuksesan tersebut karena dalam selipan kegagalan anda dapat menimbulkan kesan bahwa anda harus lebih baik lagi. Banyak yang mungkin harus dilakukan oleh setiap orang agar dapat memperoleh kesuksesan yang baik termasuk dalam mengasah kemampuan anda serta menjadi yang terbaik.

Lowongan Kerja NUWSP Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat - National Urban Water Supply Project (NUWSP) merupakan program nasional untuk mendukung pembangunan penyediaan air minum perkotaan dengan pembiayaan investasi yang inovatif dan efektif. Melalui NUWSP ini diharapkan terjadi percepatan pelaksanaan program-program perluasan cakupan pelayanan dan peningkatan kapasitas daerah (Pemda dan PDAM) dalam penyelenggaraan SPAM secara berkelanjutan.
Prioritas investasi difokuskan kepada penyediaan air minum perkotaan melalui jaringan perpipaan yang dikelola oleh PDAM. Peningkatan kapasitas Pemda dan PDAM melalui NUWSP diharapkan dapat membantu peningkatan kapasitas Pemda dan PDAM dalam penyusunan rencana pengembangan dan penyelenggaraan SPAM perkotaan secara utuh, baik itu layanan air minum melalui jaringan perpipaan maupun bukan jaringan perpipaan.
Dalam NUWSP, bantuan yang disediakan bagi Pemda/PDAM merupakan bantuan yang terintegrasi antara bantuan non-fisik (bantuan teknis dan peningkatan kapasitas) dan bantuan fisik berupa investasi infrastruktur yang jenis dan besarnya disesuaikan dengan kapasitas daerah dan PDAM. Program bantuan teknis dan peningkatan kapasitas akan diberikan kepada Pemda/PDAM sebelum program investasi dilaksanakan, sesuai dengan kebutuhannya, dengan tujuan bahwa bantuan yang diberikan akan berdampak pada meningkatnya kapasitas dan kemampuan Pemda/PDAM yang bersangkutan.
Saat ini NUWSP Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Mei 2022 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.
Lowongan Kerja Terbaru NUWSP Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Tahun 2021
Posisi:
Pengumuman Rekruitment Field Assistant (FA) National Urban Water Supply Project TA 2022 tahap III
Lingkup Tugas FA:
Melaksanakan monitoring dan pelaporan untuk penyiapan dan pelaksanaan kegiatan NUWSP di lokasi Penugasan
Syarat Field Assistant Teknik :
- Lulusan D3/S1 Teknin Lingkungan/Teknik Sipil
- Pengalaman minimal 2 tahun dibidang keciptakaryaan, (Pendamping Program diKementerian/Dinas PUPR) diutamakan dibidang air minum
- Usia tidak melibihi 35 tahun saat mendaftar
Syarat Field Assistant Keuangan:
- Lulusan D3/S1 Management Keuangan
- Pengalaman minimal 2 tahun dibidang keciptakaryaan, (Pendamping Program di Kementerian/Dinas PUPR) diutamakan dibidang air minum
- Usia tidak melibihi 35 tahun saat mendaftar
Lokasi Penugasan FA:
- Kab, Aceh Barat Daya (Aceh)
- Kab.Dairi (Sumatera Utara)
- Kab Lebak (Banten)
- Kab. Batang (Jawa Tengah)
- Kab. Brebes (Jawa Tengah)
- Kab. Tulungagung (Jawa Timur)
Berkas Persyaratan FA:
- Surat Lamaran
- Curriculum Vitae (CV)
- Ijazah dan Transkip Nilai
- Surat Kontrak atau Refrensi Kerja
- KTP
- Mengisi Google Form yang telah disediakan panitia, berkas persyaratan dalam bentuk softfile 1 dokumen PDF dengan urutan seperti diatas, dengan penamaan file sebagai berikut: Nama Pelamar_FAT/FAK_Lokasi Prioritas (Alexa_FAK_Aceh Barat Daya)
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:
Paling lambat 14 Mei 2022 pukul 23:00 WIB.
GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA KLIK:
Informasi:
Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.
Informasi seputar lowongan kerja BUMN, CPNS & Swasta lainnya kunjungi
www.lokerblog.com
Posting Komentar
0 Komentar