Lowongan Kerja Terbaru Semua Jurusan Agung Sedayu Group Januari 2024

Lowongan Kerja Terbaru Semua Jurusan Agung Sedayu Group Januari 2024

LokerBlog.com (Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru Januari 2024) - Seseorang harus selalu siap untuk berkompetensi dan dapat bersaing dengan para pelamar lain di saat terjun ke dalam dunia kerja. Persaingan yang ketat di dalam dunia kerja semakin meningkat karena tingginya lulusan baru ataupun yang sudah berpengalaman dan menginginkan kembali pekerjaan baru. Bagi Anda yang sudah berpengalaman mungkin ini bisa anda Taklukan karena anda sudah memiliki modal dasar termasuk skill yang memadai. Tetapi bagaimana bagi mereka para pelamar yang baru saja lulus dari perkuliahan dan belum juga memiliki pengalaman kerja. Tidak ada salahnya Anda mengikuti penerimaan tersebut dan tidak ada salahnya anda untuk mencoba walaupun anda pelamar fresh graduate. Yang perlu Anda lakukan adalah terus belajar dan mengasah terus kemampuan sampai Anda betul - betul memiliki kompetensi yang lebih baik dari yang lain. Pengalaman kerja adalah hal yang paling menguntungkan bagi mereka yang mencoba untuk melamar pada perusahaan. Mengapa demikian karena pengalaman kerja ini dapat membuat anda untuk lebih mudah diterima dan mempunyai peluang yang lebih besar untuk masuk di dalam seleksi perusahaan. Karena yang sudah berpengalaman kerja sudah pasti lebih mudah untuk beradaptasi dengan pekerjaan yang mereka lamar. Disamping itu dengan pengalaman kerja berarti anda sudah mempunyai modal dan kompetensi yang khusus untuk mengerjakan sesuatu tanpa harus memakan waktu yang lama untuk beradaptasi dengan pekerjaan yang diinginkan. Untuk itu kepada yang baru saja lulus dari perkuliahan sebaiknya mencari terlebih dahulu pengalaman kerja khususnya di dalam dunia kerja yang betul - betul dibidang anda dan sesuai dengan karakter pendidikan yang anda tempuh. Banyak orang yang tidak mengetahui Di mana letak kekurangan maupun letak kelemahan di dalam menghadapi melamar pekerjaan. Dalam mencari pekerjaan anda harus sudah mengetahui di mana letak kekurangan anda Sehingga anda dapat memperbaiki terlebih dahulu berbagai kekurangan sebelum anda terjun di dalam dunia kerja. Karena kesiapan yang matang dapat menentukan anda dengan berpeluang yang lebih besar untuk diterima. Bagaimana mungkin Anda dapat bersaing dengan para pelamar lain yang berkompetensi sedangkan anda tidak memiliki Sumber Daya Manusia yang cukup. Tidak bisa dipungkiri bahwa calon pelamar yang berkompeten yang nantinya akan lebih diutamakan di dalam penerimaan seleksi karyawan perusahaan.

Lowongan Kerja Agung Sedayu Group - PT Agung Sedayu Group adalah perusahaan pengembang properti terkemuka yang berpusat di Jakarta. Berdiri sejak 1971, kami mengkhususkan diri pada pengembangan properti sebagai solusi bisnis dan one-stop-living, dengan menyajikan kenyamanan yang ideal sekaligus kemudahan gaya hidup modern. Portofolio pengembangan kami tersebar di beberapa daerah prestisius di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi yang terdiri dari township, superblok, apartment, office tower, mall,  industrial estate, hotel, dan lain sebagainya. Kami senantiasa mengundang mitra dan investor yang berkeinginan menjajaki peluang bisnis yang unik dan menarik bersama Agung Sedayu Group.

Saat ini Agung Sedayu Group kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Januari 2024 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.

Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.

Lowongan Kerja Terbaru Agung Sedayu Group Tahun 2024

Posisi:

1. Talent Acquisition (Paid Internship) (Code: TA Intern_ASG)
Qualifications:
  • Minimum a Bachelor’s Degree in Psychology from reputable university
  • Minimum 3 months experience as a recruiter intern/talent acquisition intern (having experience in property industry will be a plus point)
  • Willing to be placed at Pantai Indah Kapuk, North Jakarta (WFO, Mon – Fri)

2. Mechanical Electrical Supervisor (Code: MESPV_ASG)
Tugas & Tanggung Jawab :
  • Membaca dan membuat gambar teknik kelistrikan
  • Melakukan perbaikan pada listrik dengan aman
  • Buatlah rencana proyek kelistrikan untuk dievaluasi dan dikontrol secara berkala
  • Berperan dalam pemecahan masalah, preventif dan prediktif yang sesuai

Persyaratan :
  • Minimal Sarjana jurusan Teknik Elektro/Teknik Listrik
  • Pengalaman kerja minimal 4 tahun (Diutamakan dari industri properti)
  • Familiar dengan perangkat lunak sipil dan kelistrikan autoCAD
  • Memiliki pemahaman yang sangat baik untuk proses pemeliharaan infrastruktur
  • Memiliki perhatian yang tinggi terhadap detail
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, mampu membuat dan mengikuti instruksi tertulis dan lisan
  • Bersedia bekerja di bawah tekanan dengan tenggat waktu yang ketat, kecepatan tinggi, dan tingkat akurasi tinggi
  • Keterampilan manajemen waktu, organisasi, dan penentuan prioritas yang sangat baik.

3. Finance & Accounting Supervisor (Code: FASPV)
Responsibilities:
  • Primary responsibility is to supervise and work closely with a team of accountants
  • Prepare monthly account reconciliations
  • Assist in documentation and monitoring of internal controls
  • Supervise the staff in daily accounting and tax work and check the quality of the team
  • Preparation of financial statements including supporting reports to ensure completenenss and accuracy
  • Monthly tax calculations (article 21, 23, 25, and VAT) and tax reporting
  • Verify and analyze the amount of tax reported and the amount of tax inputted to the system to ensure the correctness and accuracy of th data

Requirements:
  • Graduates from bachelor degree majoring Accounting from credible universities with minimum GPA of 3.00
  • Have a good understanding of accounting, finance management and taxation
  • Experienced as Accounting Supervisor at least 2 years
  • Understand the latest tax laws and regulation
  • Has the ability to operate accounting and tax applications (accurate, etc)
  • Having a strong analytical power and high dedication, critical and able to solve problems/make decisions
  • Applicants must be willing to work in Jakarta Utara.

4. Sales Executive (Code: Sales_ASG)
Tugas & Tanggung Jawab :
  • Melakukan penjualan unit apartment/ rumah/ rukan pada customer
  • Memberikan presentasi produk perusahaan kepada customer
  • Melakukan canvassing, flyering, melakukan posting iklan di internet dan mengikuti pameran-pameran properti
  • Membantu customer terkait kelengkapan administrasi yang diperlukan terkait dengan pembelian unit.
  • Melaksanakan segala kebijakan, instruksi, tugas dan arahan pimpinan yang ditetapkan kemudian.

Persyaratan :
  • Pendidikan S1 semua jurusan.
  • Pengalaman 1 tahun dibidang yang sama (diutamakan pengalaman di Properti / Asuransi / Jewelry / Otomotif)
  • Bersedia ditempatkan di salah satu project Agung Sedayu Group :
  1. PIK 2, Jakarta Utara
  2. Menara Jakarta, Kemayoran Jakarta Utara
  3. Puri Mansion, Jakarta Barat
  4. Sedayu City, Jakarta Utara
  5. Distric 8, Jakarta Selatan

5. Business Process Compliance Officer (Code: BPCO_ASG)
Tanggung Jawab:
  • Memonitor terhadap implementasi SOP dan kebijakan
  • Melakukan review secara berkala terhadap SOP dan kebijakan yang sudah berjalan
  • Melakukan revisi SOP dan kebijakan berdasarkan evaluasi yang dilakukan oleh departemen terkait.
  • Memastikan SOP dan kebijakan didesign dan dimodifikasi
  • sesuai dengan kondisi perusahaan
  • Mengelola pengarsipan SOP dan kebijakan agar terpelihara dan dipergunakan dengan baik

Kualifikasi:
  • Minimal pendidikan S1 Akuntansi
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun atau internship sebagai Auditor di KAP
  • Terbuka untuk Fresh Graduate
  • Bersedia penempatan di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

6. Payroll & Compensation Benefit Supervisor (Code: Payroll_ASG)
Job Responsibilities :
  • Manage day to day benefit business process to be more effective.
  • Handle and review, health insurance, BPJS Kesehatan, BPJS Ketenagakerjaan, administration and service delivery medical.
  • Direct exercise and involvement payroll HRIS and benefit project implementation.
  • Coordinate with external user (BPJS, Insurance, etc)
  • Carrying out all policies, instructions, tasks, and directions established by the leader in the future.

Job Requirements:
  • Minimum a Bachelor’s Degree from All Major (Especially Accounting, Banking, Administration)
  • At least 3 Years of working experience
  • Understand about PPH-21, BPJS Ketenagakerjaan and BPJS Kesehatan.
  • Advance excel skill and detail oriented.
  • Strong analytical and planning skills.
  • Placement: PIK, North Jakarta

7. Sales Administration Officer (Code: SalesAdm)
Tanggung Jawab:
  • Melakukan rekap & pencatatan terkait dengan penjualan yang dilakukan tim Sales Marketing
  • Membantu tim Sales Marketing dalam melakukan follow-up dokumen-dokumen customer yang dibutuhkan dalam proses administrasi penjualan unit apartemen
  • Menjaga hubungan baik dengan customer untuk melakukan follow-up dokumen terkait
  • Melakukan proses penghitungan komisi tim Sales Marketing

Kualifikasi:
  • Pendidikan minimal S1
  • Diutamakan memiliki 1 tahun pengalaman sebagai Sales Admin
  • Teliti, bertanggung jawab, disiplin & komunikatif
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan Microsoft Office (Excel & Word)
  • Mampu membuat dan memeriksa laporan piutang dengan rapi dan teliti
  • Bersedia ditempatkan di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran ke alamat email berikut:
aula.mufidah@agungsedayu.com
Subject email: Position code

GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA KLIK: 
https://t.me/lokerblog (Channel Lowongan Kerja Terbaru)
https://t.me/infolokerblog (Channel Info Loker Terbaru Tahun 2024)

Informasi:

Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun

Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.
Informasi seputar lowongan kerja BUMN, CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerblog.com

Posting Komentar

0 Komentar