Lowongan Kerja Terbaru Kedutaan Besar Swiss di Indonesia Juni 2024

Lowongan Kerja Terbaru Kedutaan Besar Swiss di Indonesia Juni 2024

LokerBlog.com (Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru Juni 2024) - Walaupun kondisi saat ini sedang kurang baik, jangan sampai menjadi halangan untuk melamar pekerjaan. Bahkan sekarang dapat melamar pekerjaan dengan lebih praktis dan mudah melalui online. Kita sebagai generasi muda Indonesia, dengan apa adanya yang kita miliki, talenta, kemampuan, keahlian masing-masing, sesederhana itulah setiap dari kita dapat menjadi pejuang masa kini. Dalam masa sulit yang penuh perubahan ini, mari saling memberikan inspirasi yang walau sederhana namun dapat membantu untuk memberikan semangat kepada sesama kita, agar selalu tetap optimis dan pantang menyerah. Anda harus menjadi pencari kerja yang unggul di masa sulit  ini. Memang saat ini banyak sekali para pencari kerja yang ingin mendapatkan pekerjaan baru karena banyak perusahaan melakukan PHK dalam skala besar, Untuk itu Anda harus selalu siap untuk menghadapi beberapa tantangan termasuk seleksi rekrutmen perusahaan idamanmu. Persiapkan dirimu secara matang karena tingkat persaingan di dalam dunia kerja semakin hari semakin ketat. Tidak hanya para lulusan freshgraduate, namun masih banyak di luar sana yang memiliki pengalaman kerja yang juga mencari keberuntungan untuk mendapatkan pekerjaan yang Anda impikan. Persaingan di dalam dunia kerja bukanlah sebuah tantangan baru karena ini sudah merupakan hal yang nyata dan perlu Anda pertimbangkan secara matang Sehingga anda menjadi salah satu prioritas perusahaan. Mintalah dukungan dari teman dan keluarga agar Anda tidak merasa sendirian. Jangan ragu untuk meminta bantuan ketika Anda mengalami masalah sehingga semuanya terasa lebih mudah. Selalu bersyukur, Meskipun terkesan sepele, tetapi bersyukur memberikan efek yang besar bahkan ketika Anda sedang mengalami kesusahan. Luangkan waktu untuk memikirkan hal-hal baik yang sudah Anda dapatkan sejauh ini misalnya bagaimana Anda mendapatkan kesempatan wawancara, atau bisa sekolah hingga perguruan tinggi, dan lain sebagainya. Dengan bersyukur, Anda bisa lebih bahagia dan mudah berdamai dengan keadaan. Jangan lupa bersantai, Meskipun sedang sibuk mencari pekerjaan kesana kemari, Anda tetap mempunyai hak untuk bersantai. Luangkan waktu untuk sekedar me-time, berkumpul dengan keluarga atau teman, dan sebagainya. Lakukan hal-hal yang Anda senangi untuk menghilangkan rasa lelah. Anda juga dapat meluangkan waktu untuk berpikir tentang diri sendiri dan memikirkan apa yang sebenarnya Anda inginkan dalam hidup.

Lowongan Kerja Kedutaan Besar Swiss di Indonesia - Kedutaan Besar Swiss di Indonesia mewakili kepentingan Swiss di bidang politik, ekonomi, keuangan dan hukum, serta ilmu pengetahuan, pendidikan dan budaya.

Sebagai perwakilan resmi Swiss, KBRI menangani semua hal yang menyangkut hubungan diplomatik kedua negara. Ini mewakili kepentingan Swiss di bidang politik, ekonomi, keuangan dan urusan hukum, serta ilmu pengetahuan, pendidikan dan budaya.

Saat ini Kedutaan Besar Swiss di Indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Juni 2024 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.

Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.

Lowongan Kerja Terbaru Kedutaan Besar Swiss di Indonesia Tahun 2024

Posisi:

1. Accounting, Administration & Finance Assistant

(Fixed term employment contract for one year)

Your duties and responsibilities:

Programme implementation :
  • Support BNPB in the preparation of administrative and financial documents following the requirements of SDC administrative and financial procedure (Terms of References, procurement requests, contracts, payment requests, invoices, etc.).
  • Control accurately the administrative and financial documents produced by BNPB and Direct Action team in application of the Direct Action procurement procedure, signatory authorities and Standar Biaya Masukan / SBM regulations,
  • Work closely with Administration and Financial Staff at the Embassy to follow up the approval of payment requested and to prepare the contracts with ESPRIT tool.
  • Support Direct Action team for the clearance of the cash advance and the due-payments after the implementation of each activity.

Accounting & Financial Reporting :
  • Accounting: quality control of the payment requests, registration of the payments in the bank system, first approval of the payments (twice a week), registration in Accounting tool (Vision +), scanning and filing of the accounting documents
  • Monthly accounting reporting : collect the SAP extracts and financial documents, verify the documents (booking vouchers, financial documents, amounts, evidences) and prepare the monthly accounting report for PM approval
  • Cash flow planning : regarding the update Workplan, update the cash flow needs every 3 months under the supervision and request of Programme Manager
  • Budget update: support Programme Manager to update the budget, based on updated expenses, ongoing contracts/purchases/cash clearance.
  • Registration and monitoring of the expenses on the dedicated partial actions of the Direct Action Budget and keep the list updated at all times
  • Registration and monitoring of the contracts in a list permanently updated
  • Punctually support Embassies ‘main bookkeeper in case of lower occupation for Direct Action.

Administration, Quality control & Logistic
  • Management of Direct Action’s correspondence & Filing
  • Quality control of the Direct Action documents: Review of the layout of the documents produced by BNPB, Programme Officer and Programme Manager : concept notes, ToRs, activity reports, quarterly reports, notes to the file, letters, minutes, opening remarks, social media posting, speaking notes…
  • Logistic support for field missions (flights, hotel), for PSC meetings, specific programme-related meetings.

Communication & Social Events:
Support for small translation work (ID-ENG), for the organization of specific events, for communication (social media posting, newsletter…), for official visits of Swiss government representatives.

Essential qualifications:
  • Bachelor in Accounting, Administration/Finance, Business & Administration or similar.
  • 2 to 5 years of experience in the field of accounting, financial & administrative reporting, procurements, logistic & administration of development programme in international cooperation in Indonesia, experience in disaster risk management is an added value
  • Good knowledge and experience in the implementation of the financial policies and regulations of the Government of Indonesia (Standar Biaya Masukan/SBM)
  • Excellent skills in Accounting softwares, Microsoft Word and Excel, and ability and willingness to work with other specific accounting tools;
  • Personality with high integrity and loyalty, trustful and respectful of confidentiality
  • Excellent organizational and planning skills
  • Excellent English and Bahasa Indonesia skills, knowledge in German or French is an added value
  • Good Communication and negotiation skills, Team spirit, dynamic, proactive, ability to work in multicultural context.

We offer excellent working conditions as well as a competitive salary according to the experience with attractive social benefits in a dynamic and international environment.

2. National Programme Officer

The post holder will support the implementation of Switzerland’s economic cooperation and development programme with Indonesia. S/he will work closely with government counterparts, implementing partners and topic experts in Indonesia as well as with programme managers and technical specialists at the SECO Economic Cooperation and Development Division in Bern, Switzerland. She/he will manage SECO’s trade promotion portfolio, with a focus on sustainable value chains in agricultural and marine commodities, tourism as well as green industrial development.

Prospective candidates should have :
  • A university degree at master level or equivalent, in economics, development studies, international relations, political / social sciences or a related field;
  • A minimum of 5 years of professional experience in development cooperation, preferably related to sustainable trade. Experience of working on sustainable commodity production, natural resources management and / or landscape approaches and/or skills development and private sector development will be a plus;
  • Proven programme and project management skills as well as knowledge of relevant actors and institutions;
  • Previous work experience with an international organisation, and/or private sector company and/or development organisations (incl. international NGOs).

Expected skills and competencies :
  • Capacity to work independently and to interact with a broad range of partners;
  • Good analytical & writing skills; ability to plan and organise work;
  • Excellent report-writing and communication skills;
  • Excellent command of English and Indonesian;
  • Sound knowledge of economic, political and development trends in Indonesia;
  • Possessing relevant contacts and networks is a bonus.

Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran ke alamat email berikut:
jakarta.application@eda.admin.ch (Posisi 1)
nayu.ramadhaningsih@eda.admin.ch (Posisi 2)

Paling lambat : 28 Juni 2024

GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA KLIK: 
https://t.me/lokerblog (Channel Lowongan Kerja Terbaru)
https://t.me/infolokerblog (Channel Info Loker Terbaru Tahun 2024)

Informasi:

Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun

Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.
Informasi seputar lowongan kerja BUMN, CPNS & Swasta lainnya kunjungi www.lokerblog.com

Posting Komentar

0 Komentar