LokerBlog.com (Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1 Terbaru Februari 2025) - Memiliki pekerjaan adalah hal yang harus dilakukan oleh setiap orang agar dapat memenuhi kebutuhan sehari - hari. Kebutuhan pekerjaan ini adalah hal yang wajib untuk dicari supaya dapat menentukan masa depan yang lebih Cemerlang. Jika anda hanya bermalas - malasan saja dan tidak mau untuk mencari pekerjaan maka anda tidak memiliki cita – cita dan masa depan yang lebih cerah. Alangkah lebih baiknya anda terus melakukan peningkatan karir anda supaya Anda bisa mendapatkan yang terbaik termasuk di dalam jenjang karir. Banyak orang yang mencari pekerjaan untuk mendapatkan penghasilan dalam memenuhi kebutuhannya sehari - hari. Dalam memenuhi kebutuhan ini, anda diharuskan mendapatkan sebuah pekerjaan dan pastinya pekerjaan tersebut yang sangat menyenangkan dan memberikan kenyamanan untuk anda. Untuk mendapatkan pekerjaan yang nyaman dipastikan anda harus memilih posisi pekerjaan yang sesuai dengan kemampuan yang anda miliki. Banyak orang yang salah di dalam memilih pekerjaan karena tidak sesuai dengan persyaratan dan pendidikan serta jurusan yang dia kuasai. Dan ini membuat para pencari kerja stres karena kalah bersaing dengan pelamar lainnya yang mempunyai pengalaman kerja seperti yang diinginkan. Setiap orang yang sudah lulus dari perkuliahan diwajibkan untuk mencari pekerjaan untuk memenuhi kebutuhannya sehari - hari. Ada saja orang yang mencari pekerjaan untuk mendapatkan pendapatan dan gaji setiap bulannya dengan bertujuan untuk memperoleh penghasilan. Namun ada juga orang yang mencari pekerjaan untuk memenuhi dan menunjang karirnya di masa depan. Bagi mereka yang lebih mengutamakan karir dibandingkan gaji yang diberikan di setiap bulannya adalah lebih baik karena dengan memiliki jenjang karir yang cemerlang sudah tentu mendapatkan penghasilan yang lebih baik pula. Daripada Anda yang sedang mencari pendapatan gaji yang besar tetapi tidak sesuai dengan pekerjaan yang anda butuhkan.
Lowongan Kerja PT Kalimantan Aluminium Industry (Adaro Minerals) - PT Kalimantan Aluminium Industry (KAI) yang merupakan anak perusahaan grup PT Adaro Minerals Indonesia Tbk membangun smelter aluminium di lahan seluas 600 hektar dengan kapasitas produksi aluminium pada fase pertama sebanyak 500.000 ton.
PT Adaro Minerals Indonesia Tbk (BEI: ADMR) adalah perusahaan anak PT Adaro Energy Indonesia Tbk yang berfokus pada bisnis pertambangan batu bara metalurgi dan mineral, serta pengolahan mineral. Saat ini perseroan beroperasi sebagai produsen batu bara metalurgi pertama dan satu-satunya di Indonesia dan sedang membangun smelter aluminium di kawasan industri hijau di Kalimantan Utara.
Saat ini PT Kalimantan Aluminium Industry (Adaro Minerals) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Februari 2025 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.
Lowongan Kerja Terbaru PT Kalimantan Aluminium Industry (Adaro Minerals) Tahun 2025
Posisi:
1. Logistic Section Head
As Logistic Section Head, you’ll ensure seamless operations in a dynamic, large scale project:
- Prepare a Logistics Plan to ensure shipping/transportation aligns with the project budget and schedule.
- Establish delivery time standards to ensure on-schedule delivery.
- Develop an optimal delivery system for cargo consolidation.
- Create an optimal fuel management system for daily project activities.
- Minimize losses related to damage, deadfreight, and demurrage.
- Supervise the operational activities of the Logistics Supervisor.
- Ensure logistics activities comply with applicable regulations/laws.
- Expedite shipping documents related to customs clearance processes to the Importation and Customs Clearance Section.
Requirement:
- Bachelor’s degree in Logistics, Supply Chain Management, or Engineering.
- 8+ years of experience in industrial/logistics management, with 4+ years leading teams in large-scale projects (mining, energy, or heavy industry preferred).
- Expertise in Indonesian logistics regulations, Incoterms, and processes.
- Proven track record in cost optimization, vendor negotiation, and problem-solving in remote locations.
- Proficiency in logistics software (SAP, Oracle) and advanced Excel skills.
- Willing to be placed in North Kalimantan with Roster.
2. Temperature Controller
Responsibilites to:
- Manage and mentor the temperature control team to promote a culture of safety and continuous improvement.
- Oversee temperature control systems, ensuring optimal performance and compliance with SOPs.
- Collaborate with engineering and production teams to enhance temperature control efficiency and product quality.
Requirement:
- Diploma in Metallurgy, Chemical Engineering, Mechanical Engineering, or a related field.
- Minimum of 5 years of experience in aluminium smelting or a similar industrial environment, with at least 2 years in a leadership role.
- Strong knowledge of temperature control systems and processes in metallurgical operations.
- Proven ability to lead team.
- Excellent analytical and problem-solving skills.
- Familiarity with safety regulations and best practices in industrial settings.
- Shift work, including nights and weekends and willing to be placed in North Kalimantan with Roster.
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran ke alamat email berikut:
recruitment.kai@adaro.com
Subject email: Posisi - [Your Name]
GABUNG DI CHANNEL TELEGRAM AGAR TIDAK KETINGGALAN INFO LOWONGAN TERBARU SETIAP HARINYA KLIK:
Informasi:
Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun
Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.
Informasi seputar lowongan kerja BUMN, CPNS & Swasta lainnya kunjungi
www.lokerblog.com
Posting Komentar
0 Komentar